Sebagai upaya memenuhi kebutuhan informasi yang memberikan manfaat bagi masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan dan kecerdasan, serta meningkatkan kemakmuran sekaligus meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia dalam mendukung keberhasilan pembangunan, perlu adanya wahana masyarakat untuk memperoleh dan meyalurkan informasi melalui sumber informasi yang terpercaya, aktual dan faktual bagi masyarakat.
Oleh karena itu Kelurahan Winongo Kecamatan Manguharjo membentuk KIM (kelompok Informasi Masyarakat) “CITRA TARUNA KENANGA”. Sesuai makna KIM CITRA TARUNA KENANGA yaitu sebagai motor penggerak dan pewarta citra Kelurahan Winongo.
KIM Citra Taruna Kenanga merupakan organisasi sosial yang bersifat wirausaha, bergerak dalam bidang informasi dan komunikasi yang tumbuh dan berkembang dari, oleh dan untuk kepentingan Masyarakat Winongo Pada Khususnya dan Kota Madiun pada umumnya.
Oleh karena itu Kelurahan Winongo Kecamatan Manguharjo membentuk KIM (kelompok Informasi Masyarakat) “CITRA TARUNA KENANGA”. Sesuai makna KIM CITRA TARUNA KENANGA yaitu sebagai motor penggerak dan pewarta citra Kelurahan Winongo.
KIM Citra Taruna Kenanga merupakan organisasi sosial yang bersifat wirausaha, bergerak dalam bidang informasi dan komunikasi yang tumbuh dan berkembang dari, oleh dan untuk kepentingan Masyarakat Winongo Pada Khususnya dan Kota Madiun pada umumnya.
Dengan terbentuknya Kelompok Informasi Masyarakat CITRA TARUNA KENANGA diharapkan tampil dan terampil dalam menyebarluaskan Informasi pembangunan dalam rangka pengembangan komunikasi timbal balik antara pemerintah dan masyarakat
KEGIATAN KIM “CITRA TARUNA KENANGA”
Kegiatan yang dilakukan Oleh KIM “CITRA TARUNA KENANGA”
antara lain :
1. Mengikuti pertemuan pada forum Koordinasi Kehumasan yang di
selenggarakan oleh Pemerintah Kota Madiun
2. Menyebarluaskan informasi pembangunan di Kelurahan melalui
kegiatan sarasehan didukung brosur/leaflet
3. Menyebaran informasi berbasis
IT melalui blog KIM
“CITRA TARUNA KENANGA
4. Meningkatkan
kemampuan dan keterampilan
Pengurus KIM melalui pelatihan-pelatihan
No comments:
Post a Comment